Dipan Trembesi
Category: Trembesi Lainnya
Description
Dipan Trembesi
Dipan trembesi atau tempat tidur dengan bahan baku utama kayu trembesi, atau biasa juga disebut dengan kayu meh memang sangat unik dan istimewa. Desain alami yang ada pada dipan kayu trembesi ini menampilkan unsur seni yang luar biasa.
Model Dipan Trembesi
Dipan kayu trembesi dengan model natural ini dibuat untuk menampilkan kesan alamiah kayu yang mewah. Sandaran dipan atau bed head dipan solid trembesi menggunakan kayu meh solid tanpa sambungan yang utuh. Pada bagian tempat matrass dan pada bottom bed berdesain minimalis sehingga kesan alami dan modern tetap muncul pada dipan kayu trembesi ini.
Spesifikasi dan harga dipan trembesi
- Bahn Baku Dipan kayu Trembesi: Kayu trembesi atau biasa juga disebut kayu meh
- Ukuran: untuk matrass 160×200, tebal kayu sandaran dipan 8cm
- Warna finishing: menyesuaikan permintaan, bisa natural atau salak
Harga: untuk informasi seputar harga mebel trembesi silahkan contact kami. Mebel Jepara Shop selalu bersedia untuk berbagi informasi mengenai produk furniture Jepara